Aku jadi ingat beberapa pengalamanku jualan di online shop. Saat itu tentunya ngga se-ramai saat ini. Sekarang sudah lebih enak karena kita bisa promosi di mana saja. Banyak platform yang mendukung para UMKM untuk berjualan online.
Sekarang kamu bisa menggunakan social media marketing buat memasarkan produkmu lho.
Sosial media ternyata ngga cuma digunakan buat mendapatkan informasi atau hiburan aja. Kamu juga bisa menggunakan sosial media sebagai sebuah strategi marketing dalam bisnis.
Tentu saja kemajuan tekonologi dan semakin banyak orang yang menggunakan sosial media, bikin platform ini punya value. Sosial media bisa menjangkau para penggunanya buat menjadi target pasar.
Media sosial marketing sendiri merupakan sebuah pendekatan pemasaran yang menggunakan media sosial sebagai sarana utama.
Kamu bisa berinteraksi, berkomunikasi, dan mempromosikan produk pada audiens yang relevan.
Baca Juga:
Digital Marketing Agency Jakarta Dengan Pengoptimalan Sosial Media
Table of Contents
Tujuan Media Sosial Marketing
Bukan hanya mencapai tujuan perusahaan, ada banyak juga tujuan social media marketing yang perlu kamu tahu:
1. Meningkatkan Brand Awareness
Tujuan utamanya jelas, yaitu meningkatkan kesadaran tentang merk atau bisnis buat target pasar yang lebih luas.
Beberapa platform media sosial bisa dimanfaatkan buat megedukasi merk atau produk yang mungkin belum mereka tahu sebelumnya.
2. Meningkatkan Penjualan
Meningkatkan penjualan juga jadi tujuan utama para pelaku bisnis. Tak hanya berjualan secara offline, penjualan diharapkan bisa meningkat dengan merambah dunia digital.
Potensi media sosial tentu saja menjadi poin unggul agar peningkatan penjualan makin besar. Sehingga penerapan social media marketing juga ngga berhubungan dengan transaksi jual beli saja.
Media sosial juga bisa digunakan untuk mengukur banyaknya leads dan users yang bisa dijangkau.
3. Meluaskan Target Pasar
Strategi social media marketing juga punya tujuan memperluas target pasar. Kalau dulu kita hanya bisa jualan di toko atau pasar, yang mana pelanggannya hanya beberapa orang daerah sekitar.
Media sosial memungkinkan bisnis kamu bisa menjangkau daerah lain, luar kota, luar pulau, hingga luar negeri.
Banyak fitur pengelompokkan dan penargetan, kamu tinggal menyesuaikan target pemasaran sesuai karakteristik demografis, minat, usia di berbagai daerah.
4. Membangun Minat Masyarakat dan Meningkatkan Kesadaran Merk
Teknik pemasaran menggunana social media marketing memang biayanya jauh lebih murah dengan jangkauan konsumen tak terbatas.
Kalau kamu bisa melakukan marketing dnegan baik, maka dampaknya pun akan signifikan terhadap perkembangan bisnis kamu.
5. Efisiensi Biaya
Keuntungan social media marketing tentu saja adalah efisiensi biaya. Bayangkan saja metode tradisional yang telah lampau. Kamu wajib punya toko fisik, biaya cetak iklan dan siaran, sewa tempat, dan banyak lagi.
Biaya menggunakan platform media sosial tentu saja lebih hemat, kamu bisa mengalokasikan potensi pemasaran tanpa perlu menggunakan anggaran besar.
Baca Juga:
Simak Alasan Mengapa Bisnismu Perlu Kerja Sama Dengan Digital Agency
Strategi Social Media Marketing
Berikut ini beberapa tips yang bisa kamu coba:
1. Pilih Platform yang Disasar
Setiap platform media sosial punya karakteristik dan demografi berbeda, lho. Kamu harus cari tahu dan mempertimbangkan audiens secara tepat, dan pilih platform paling relevan.
2. Lakukan Riset Konsumen
Jangan lupa mempelajari perilaku, preferensi, serta kebutuhan pasar untuk menciptakan konten yang tepat sasaran.
Harapannya kontenmu akan semakin disukai dan semakin banyak yang penasaran oleh produkmu.
3. Bikin Konten yang Menarik
Jangan hanya pingin viral!
Kamu juga harus mengedukasi para customer dengan membuat konten yang menarik juga bermanfaat. Kreativitas adalah kunci utama social media marketing. Videonya pun ngga usah panjang-panjang asalkan pesannya bisa tersampaikan.
Konten visual seperti foto dan video memang lebih utama dan menarik perhatian.
4. Menggunakan Jasa Buzzer
Kalau kamu terlalu sibuk dan ngga sempat mengelola media sosialmu, bisa banget lho mengandalkan jasa buzzer.
Buzzer merupakan individu atau influencer media sosial yang digunakan brand untuk mempromosikan produk atau layanan kepada audiens yang lebih luas.
Mereka berpengaruh besar di platform media sosial seperti Instagram, Twitter, Tiktok, dan Youtube dengan ribuan hingga jutaan pengikut.
Salah satu kelebihan menggunakan jasa buzzer adalah efisiensi waktu. Banyak yang bisa kamu lakukan buat mengembangkan bisnismu namun media sosial tetap jalan. Menggunakan bantuan jasa buzzer atau manajemen media sosial, postingan kamu akan tetap ramai setiap hari.
Interaksi media sosial akan berpengaruh pada engagement atau insight secara keseluruhan. Ini akan menguntungkanmu karena bisa juga menaikkan impresi dan interaksi di akun bisnis milikmu. Tentu saja goalsnya akan mempengaruhi kunjungan dan trust calon pembeli.
5. Jasa View Youtube
Kalau kamu mempunyai platform Youtube ada jasa view yang bisa kamu coba. Keuntungan pertama yang bisa kamu dapatkan dari penggunaan jasa viewer Youtube adalah kontenmu akan mendapatkan banyak view. Cocok banget buat pemula yang baru terjun bikin konten.
Kemudian akunmu akan lebih banyak dikenal orang, dan bisa menaikkan branding usahamu. Jumlah viewer pada suatu konten akan mempengaruhi pendapatanmu juga lho.
Semakin banyak jumlah view Youtube, maka akan menambah cuanmu!
Baca Juga:
Jasa Buzzer dan Jasa View Terpercaya Cuma di Raja Komen
Rahasia sebuah postingan viral yang bikin efek ke subscriber/ follower adalah postingannya punya like, komen, dan share yang banyak.
Gimana caranya nih?
Raja Komen bisa bantu kamu buat nambah like, share bahkan komen di berbagai platform media sosialmu. Kelebihannya yaitu, member yang melakukan like, komen, dan share asli akun aktif dari orang Indonesia yang tersebar di seluruh penjuru negeri. Jadi bukan bot atau robot!
Layanan harganya:
Jasa komen Rp 2.000 per komen
Jasa view Rp 400 per view
Jasa rating dan review Rp 2.000 per rating dan review
Download, rating, dan review Rp 4.000 per download, rating, dan review
Jasa like/ vote Rp 1.000 per like/ vote
Jasa subscriber/ follower aktif Rp 600 per fol/ subs
Tenang aja, kamu bisa langsung menggunakan jasa Raja Komen karena di sinilah layanan terbaik social media marketing jasa buzzer di Indonesia dengan real account orang Indonesia!